Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik

Minggu,  16 Desember 2018- Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik

Allah SWT berfirman:
ِ رَبَّنَا مَا خَلَقْتَ هٰذَا بٰطِلًا
Ya Tuhan kami, tidaklah Engkau menciptakan semua ini sia-sia.
Ali Imran ayat 191.
Jelas segala apa yang Allah ciptakan tidak ada yang bathil,  tidak manfaat bahkan sia-sia. Seperti halnya kotoran sapi sekalipun.
Oleh karena itu , Mahasiswa KKN STAMIDIYA 2018 mengadakan program kerja penyuluhan pembuatan pupuk organik. Pembuatan pupuk organik ini meliputi penyuluhan serta praktek pembuatan pupuk organik yang berbahan dasar kotoran sapi atau kambing dengan tambahan bahan-bahan organik lainnya.
Seperti yang telah di ungkapkan oleh pemateri Bapak Suja'i S.Pd.I Tujuan pembuatan pupuk organik ini 1. membuat inovasi baru produk pupuk organik di Desa Mambulu Barat, 2. menghasilkan pupuk yang berkualitas, sehingga dapat meningkatkan kesuburan tanah, 3. menghindarkan pencemaran lingkungan 4. menambah penghasilan masyarakat, dan 5. mengurangi ketergantungan pemakaian pupuk berbahan dasar kimia.

Diharapkan dari adanya penyuluhan ini,  dapat mengubah pola pikir warga agar tidak lagi tergantung kepada bahan kimia. Dan yang terpenting lainnya belajar kreatif dan hemat diri .




Posting Komentar

6 Komentar

  1. Program yg bagus saya denger masyarakat kata x sgt antusias semagat anak KKN mambulu barat

    BalasHapus
    Balasan
    1. Itu info yang fakta, realita bukan hoax apalagi rekayasa. 😂

      Hapus
  2. KKN stamidiya di mambulu sy sgt kagum pada ente sy berharp nanti sy KKN ke situ

    BalasHapus
  3. Alhamdulillah
    Mohon dukungn dan sranya temen

    Dan semoga apa yg mpean inginkan itu tercapai.
    Slam senyum, semngat dn istiqomah

    BalasHapus
  4. Alhamdulillah respon masyarakat baik bozzz
    Smgt bozzz

    BalasHapus
  5. Siap2 boz

    Makasih atas penyemangatnya.
    Hehehe

    BalasHapus